Pasien Corona Capai 309, Sebanyak 25 Orang Meninggal
Bongkah - Angka pasien positif virus Corona Wuhan, terus bertambah tanpa kendali. Sampai Kamis (19/3/2020) siang, telah mencapai jumlah 309 orang. Sebanyak 25 pasien di antaranya...